Nikmatnya Panggang Sandwich Tomat Mozarella, Yuk Dicoba! – Sandwich merupakan makanan khas negara luar yang berupa dua buah potongan roti yang dilapis menjepit, biasanya di dalamnya ada daging, sayur serta bumbu-bumbu lain seperti keju, dan tambahan makanan yang lebih nikmat. Sandwich atau roti lapir tersebut pada permukaannya biasanya dilapisi oleh mentega, margarin, minyak zaitun, mayones sekaligus memiliki fungsi untuk perekat atau untuk memberikan aroma yang nikmat.
Biasanya roti lapis tersebut dibuat sebagai bekal ketika bepergian seperti piknik, camping atau pun jalan-jalan berwisata. Bukan cuman untuk bekal jalan-jalan saja, sandwich juga bisa disajikan di rumah sebagai cemilan nikmat atau makanan utama yang lezat. Untuk makanan utama roti lais tersebut biasanya disantap dengan makanan pendamping seperti sup, selada, keripik kentang, asinan ketimun, kentang goreng atau pun selada kol.

Nah bagi anda yang ingin mencoba membuat sandwich, anda bisa mengikuti resep berikut ini. Kreasi dan inovasi sandwich yang lebih nikmat dan lezat dengan olesan sandwich tomat mozarella panggang untuk keluarga tercinta.
Bahan-bahan :
- roti tawar, 4 lmbr
- tomat, 2 butir, dipotong-potong tipis
- butter, 2 sendok makan
- keju mozarella, 100gr
- daun basil secukupnya
- garam secukupnya
Panggang Sandwich Tomat Mozarella :
- Pertama-tama panaskan minyak terlebih dulu.
- Butter dioleskan ke bagian roti lalu taburkan daun pada sisi atasnya.
- Taruh keju mozarella serta tomat.
- Lalu taruh roti yang lain dengan lapisan roti.
- Berikan di atasnya dengan sedikit garam.
- Taruh roti di penggorengan.
- Kemudian roti dimasak dengan api sedang, tidak terlalu besar sampai keju meleleh sempurna.
- Roti dibalikan dan kemudian tunggu beberapa saat hingga warna roti sedikit kecoklatan.
- Setelah matang roti siap disantap.
Supaya rasanya nikmat dan lezat, roti disajikan masih hangat.
Selamat mencoba.

Rekomendasi Resep:
- Resep Masakan Diet Rendah Kalori Dalam menjalankan program diet, memilih menu makanan yang rendah kalori sangat penting. Namun, itu tidak berarti kita harus makan makanan yang hambar dan tidak enak. Berikut ini adalah beberapa resep…
- Resep Makanan dari Roti Tawar PendahuluanSiapakah yang tidak suka roti tawar? Roti tawar adalah makanan yang sangat serbaguna dan bisa digunakan sebagai bahan dasar untuk berbagai hidangan lezat. Dalam artikel ini, kita akan berbagi beberapa…
- Resep Makan Siang yang Lezat dan Mudah untuk Dibuat Makan siang adalah waktu yang sangat penting dalam sehari, karena dengan makan siang yang sehat dan bergizi, kita dapat menambah energi dan semangat untuk menjalani aktivitas di sisa hari. Namun,…
- Cara Membuat Durian Creamy Crunch Spesial Cara Membuat Durian Creamy Crunch Spesial - Makanan penutup memang biasanya memiliki rasa yang manis dan segar. Nah, berbicara tentang makanan penutup kali ini kami akan mencoba membuat sebuah resep…
- resep jus sayur dan buah Jus sayur dan buah adalah minuman yang segar dan sehat. Kombinasi antara sayur dan buah dalam satu jus memberikan nutrisi yang lengkap untuk tubuh kita. Jus sayur dan buah juga…
- Resep Olahan dari Roti Tawar Jika Anda bosan dengan roti tawar yang itu-itu saja, cobalah membuat olahan dari roti tawar yang lebih menarik dan lezat. Berikut adalah beberapa resep yang bisa Anda coba di rumah.Roti…
- Resep Membuat Berondong Jagung Manis Enak Resep Membuat Berondong Jagung Manis Enak - Berondong jagung adalah cemilan jajanan pasar yang dari jaman dahulu hingga sekarang namanya masih tetap eksis. Makanan ini tentu saja terbuat dari bahan…
- Resep Makanan Sehat dan Bergizi Makanan sehat dan bergizi sangat penting untuk menjaga kesehatan tubuh. Namun, terkadang sulit untuk menemukan resep makanan yang enak dan sehat. Berikut adalah beberapa resep makanan sehat dan bergizi yang…
- Gambar Resep Makanan dalam Bahasa Inggris PendahuluanHai Kamu! Apakah kamu sedang mencari inspirasi resep makanan dalam bahasa Inggris? Kamu berada di tempat yang tepat! Dalam artikel ini, kamu akan menemukan gambar-gambar resep makanan dalam bahasa Inggris…
- Resep Olahan Tempe dan Tahu Tempe dan tahu adalah makanan yang sangat populer di Indonesia. Kedua jenis makanan ini memiliki banyak kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. Selain itu, tempe dan tahu juga sangat…
- Resep Makanan Ringan yang Mudah Dibuat untuk Dijual Apakah Anda ingin memulai bisnis makanan ringan tetapi bingung dengan resep yang mudah dan cepat dibuat? Berikut adalah beberapa resep makanan ringan yang bisa Anda coba:Kacang GorengKacang goreng merupakan salah…
- Cara Membuat Chicken Ball Renyah Lezat dan Nikmat Cara Membuat Chicken Ball Renyah Lezat dan Nikmat - Chicken ball renyah merupakan makanan berbahan dasar ayam yang diolah dengan cara digoreng dan dibaluri dengan tepung yang sudah dibumbui sehingga…
- Cara Membuat Ikan Tongkol Panggang Enak Cara Membuat Ikan Tongkol Panggang Enak - Berbagai macam jenis ikan yang memiliki citarasa yang snagat khas tersendiri sehingga banyak disuaki oleh semua kalangan salah satunya adalah ikan tongkol. Ikan…
- Resep Cara Membuat Nasi Bakar Ayam Enak Dan Sederhana Resep Cara Membuat Nasi Bakar Ayam Enak Dan Sederhana - Nasi bakar adalah sajian khas indonesia yang sudah melanglang buana. Tidak diketahui siapa yang lebih dahulu menciptakan resep nasi bakar…
- Cara Membuat Perkedel Bihun Daging Cincang Enak Cara Membuat Perkedel Bihun Daging Cincang Enak - Bihun dengan daging memang sudah biasa dijadikan sebagai bahan utama dalam membuat masakan. Akan tetapi, kedua bahan tersebut dapat diolah dengan berbagai…
- Resep Stik Keju Super Renyah PendahuluanHai kamu pecinta makanan ringan! Siapa yang tidak suka dengan stik keju yang super renyah? Gigitan pertama yang renyah diikuti dengan keju leleh di dalamnya membuat lidah kamu bergoyang. Nah,…
- Resep Roti Jala Kuah Kari PendahuluanRoti jala kuah kari adalah hidangan khas Malaysia yang terdiri dari roti jala yang tipis dan lembut disajikan dengan kuah kari yang kaya akan rempah-rempah. Hidangan ini sangat populer di…
- Resep Membuat Keripik Talas Renyah dan Gurih Resep Membuat Keripik Talas Renyah dan Gurih - Talas adalah salah satu jenis tumbuhan yang sangat mudah dijumpai di Indonesia. Talas juga merupakan salah satu bahan makanan yang dapat diolah…
- Cara Membuat Sayur Oyong Bening Enak dan Nikmat Cara Membuat Sayur Oyong Bening Enak dan Nikmat - Oyong adalah nama salah satu tanaman dalam bangsa sayuran yang merambat. Oyong biasa dinamakan dengan sebutan gambas. Sayuran ini mungkin sangat…
- Resep Bola Bola Coklat Roti Marie PendahuluanHai! Apakah kamu pecinta coklat? Jika iya, kamu harus mencoba resep bola bola coklat roti marie yang lezat ini. Bola bola coklat roti marie adalah makanan penutup yang simpel namun…
- Resep Roti Maryam Istimewa Khas Arab Resep Roti Maryam Istimewa Khas Arab - Roti Maryam merupakan salah satu kuliner khas timur tengah. Meskipun disebut “roti” namun adonannya tidak mengembang seperti roti pada umumnya. Roti Maryam dapat…
- Resep Olahan Roti Tawar dan Sosis yang Lezat dan Mudah Roti tawar dan sosis mungkin menjadi salah satu menu sarapan yang paling mudah dan cepat untuk disajikan. Namun, dengan sedikit kreativitas dan beberapa bahan tambahan, Anda dapat membuat hidangan yang…
- Contoh Daftar Menu Roti Bakar: Nikmati Kelezatan… Siapa yang bisa menolak kelezatan roti bakar? Di pagi hari yang cerah atau malam yang sejuk, roti bakar selalu menjadi pilihan yang populer. Untuk kamu pecinta roti bakar, kali ini…
- Resep Olahan Ikan Tuna yang Lezat dan Sehat Ikan tuna adalah salah satu jenis ikan yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Selain rasanya yang lezat, ikan tuna juga kaya akan nutrisi yang baik untuk kesehatan. Berikut ini adalah…
- Resep Tom Yam Ayam Enak Sederhana Resep Tom Yam Ayam Enak Sederhana - Tom Yam merupakan salah satu kuliner khas Asia, tepatnya berasal dari Thailand. Karena kelezatannya, hidangan ini tak hanya populer di negara asalnya saja,…
- Resep Bakso Goreng Lapis Telur Lezat Dan Gurih Resep Bakso Goreng Lapis Telur - ResepNasional.com, Siapa sih gak tau sama makanan berbentuk bola yang satu ini? Bakso adalah jenis makanan yang banyak kita temui di berbagai daerah. Dikenal…
- Cara Membuat Bolu Gulung Isi Durian Empuk Nikmat Cara Membuat Bolu Gulung Isi Durian Empuk Nikmat – Bolu gulung merupakan makanan cemilan yang enak lembut serta bisa membuat anda ketagihan jika menikmatinya. Ditambah lagi bolu gulung memakai rasa…
- Resep Olahan Tuna Fillet Tuna fillet merupakan salah satu bahan makanan yang kaya akan nutrisi dan protein. Selain itu, ikan tuna juga memiliki cita rasa yang lezat dan bisa diolah menjadi berbagai hidangan yang…
- Resep Camilan dari Roti Tawar PendahuluanHai kamu yang suka mencicipi camilan manis dari roti tawar! Roti tawar adalah bahan yang serbaguna yang dapat digunakan untuk membuat berbagai macam camilan lezat. Dalam artikel ini, kami akan…
- Resep Olahan Tahu Modern Tahu merupakan salah satu bahan makanan yang sangat populer di Indonesia, bahkan di seluruh dunia. Tahu yang memiliki tekstur lembut dan rasanya yang gurih membuatnya cocok untuk diolah menjadi berbagai…