Cara Membuat Kue Ladrang Bawang Enak dan Renyah

Cara Membuat Kue Ladrang Bawang Enak dan Renyah – Kue ladrang adalah nama jenis kue kering yang memiliki tekstur sangat renyah. Kue kering yang satu ini memiliki asa yang sangat gurih dan nikmat. Selain itu, kue ladrang juga biasanya banyak disajikan ketika sedang bersantai besama keluarga. Berbicara tentang kue ladrang, mungkin masih banyak yang belum mengetahui tentang jenis kue yang satu ini. Kue ladrang merupakan salah satu jenis kue yang mungkin sebenarnya anda sudah mengetahuinya karena kue yang satu ini sudah sangat populer. Kue ldrang dapat juga dikatakan sebagai kue bawang karena proses dan bahan yang digunakan mungkin hampir sama ataupun benar-benar sama hanya saja penamaannya yang berbeda karena tiap derah memang memiliki bahasa yang berbeda namun maksudnya sama. Kue renyah yang satu ini akan kami buat dengan cara yang sangat mudah sehingga anda tidak akan merasa kesulitan ketika akan segera mempraktekkannya dengan cara dibawah ini.

cara membuat kue ladrang

garnier Paket hemat isi 2

Bahan :

Diskon sampai 70% Produk Kecantikan Lazada
  • tepung kanji 150 gr
  • 350 gr tepung terigu
  • telur ayam 2 butir
  • minyak untuk menggoreng 1 kg
  • gula halus 65 gr
  • santan kelapa kental 150 ml
  • bawang putih yang dihaluskan 5 siung

Cara Membuat Kue Ladrang Renyah :

  1. Campurkan tepun g kanji, tep[ung terigu, bawang putih dan gula halus
  2. Aduk-aduk hingga semua bahan tercampur merata
  3. Masukkan telur ayam kedalam campuran tepung yang sudah disiapkan
  4. Tuang santan sedikit demi sedikit sambil diaduk rata
  5. Uleni dengan tangan sampai benar-benar menjadi adonan yang mudah dibentuk dan kalis
  6. Ambil adonan secukupnya lalu pipihkan dengan cara digiling
  7. Potong-potong dan bentuk memanjang sampai adonan habis
  8. Panaskan minyak lalu goreng sampai matang dan berwarna kecoklatan, angkat tiriskan
  9. Kue ladrang siap siap untuk disajikan

Sangat sederhana dan mudah kan untuk proses dan cara pembuatannya..? Yuk, kita buat bersama-sama dengan melihat resep dan langkah-langkah diatas. Selamat mencoba Resep dan Cara Membuat Kue Ladrang Renyah dari kami.

Resep Yang di Cari Pengunjung:

cara membuat ladrang,resep ladrang,resep kue ladrang
Free Ongkir Setiap Hari
About Author: